Shalat Jum'at adalah shalat sunnah 2 rakaat secara berjama'ah yang didahului dengan 2 khutbah pada hari Jum'at
Adapun tata cara pelaksanaan salat Jum’at, yaitu :
Khatib naik ke atas mimbar setelah tergelincirnya matahari (waktu dzuhur), kemudian memberi salam dan duduk.
Muadzin mengumandangkan adzan sebagaimana halnya adzan dzuhur. Pada beberapa masjid adzan ini adalah adzan kedua.
Khutbah pertama: Khatib berdiri untuk melaksanakan khutbah yang dimulai dengan hamdalah dan pujian kepada Allah SWT serta membaca shalawat kepada Rasulullah SAW. Kemudian memberikan nasihat kepada para jama’ah, mengingatkan mereka dengan suara yang lantang, menyampaikan perintah dan larangan Allah SWT dan RasulNya, mendorong mereka untuk berbuat kebajikan serta menakut-nakuti mereka dari berbuat keburukan, dan mengingatkan mereka dengan janji-janji kebaikan serta ancaman-ancaman Allah Subhannahu wa Ta'ala.
Khatib duduk sebentar diantara dua khutbah
Khutbah kedua : Khatib memulai khutbahnya yang kedua dengan hamdalah dan pujian kepadaNya. Kemudian melanjutkan khutbahnya dengan pelaksanaan yang sama dengan khutbah pertama sampai selesai
Khatib kemudian turun dari mimbar. Selanjutnya muadzin melaksanakan iqamat untuk melaksanakan salat. Kemudian memimpin salat berjama'ah dua rakaat
AMALAN SUNNAH:
1. Mandi, bersiwak(gosok gigi)
2. Berpakaian rapi lebih baik polos
3. Memakai minyak wangi
4. Menyegerakan pergi ke masjid
5. Meninggalkan transaksi jual beli ketika Adzan berkumandangan
6. Melakukan shalat sunnah seperti tahiyatul masjid ketika imam belum datang
7. Tidak melangkahi pundak orang - orang yang sedang duduk, menggesernya
8. Behenti dari segala pembicaraan yang sia-sia
9. banyak memabaca shalawat
10. Banyak berdoa dengan bersungguh-sungguh karena insya Allah mengabulkan
HUKUM SHAAT JUM'AT:
1. Al Qur'an Al Jumu'ah ayat 9 yang artinya:"Wahai orang-orang yang beriman, apabila kamu diseru untuk melaksanakan salat pada hari Jumat, maka bersegeralah mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli, dan itu lebih baik bagi kamu jika kamu mengetahui." (QS 62: 9)
2. "Hendaklah orang-orang itu berhenti dari meninggalkan salat Jum’at atau kalau tidak, Allah akan menutup hati mereka kemudian mereka akan menjadi orang yang lalai." (HR. Muslim)
3. "Sungguh aku berniat menyuruh seseorang (menjadi imam) salat bersama-sama yang lain, kemudian aku akan membakar rumah orang-orang yang meninggalkan salat Jum’at.” (HR. Muslim)
4. "Salat Jum’at itu wajib bagi tiap-tiap muslim, dilaksanakan secara berjama’ah terkecuali empat golongan, yaitu hamba sahaya, perempuan, anak kecil dan orang yang sakit." (HR. Abu Daud dan Al-Hakim, hadits shahih)
5.
$pkr'¯»t tûïÏ%©!$# (#þqãZtB#uä #sÎ) ÏqçR Ío4qn=¢Á=Ï9 `ÏB ÏQöqt ÏpyèßJàfø9$# (#öqyèó$$sù 4n<Î) Ìø.Ï «!$# (#râsur yìøt7ø9$# 4 öNä3Ï9ºs ×öyz öNä3©9 bÎ) óOçGYä. tbqßJn=÷ès? ÇÒÈ
9.
Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan shalat Jum'at, Maka
bersegeralah kamu kepada mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli[1475].
yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.
[1475] Maksudnya: apabila imam telah naik mimbar dan
muazzin telah azan di hari Jum'at, Maka kaum muslimin wajib bersegera memenuhi
panggilan muazzin itu dan meninggalakan semua pekerjaannya.
Syarat wajib shalat Jum'at:
1. ISlam
2. Berakal sehat
3 Laki-Laki
4. Balig
5. Sehat
6. Bermukim
Syarat sah sholat jum'at :
1. Dilaksanakan di tempat yang tetap
2. Dilaksanakan secara berjama'ah
3. Dilaksanakan pada waktu Dzuhur
4. Didahului 2 khutbah
Hal-hal yang meghalangi shalat Jum'at:
1. Sakit
2. Hujan lebat
3. Sedang dalam perjalanan
Hikmah shalat Jum'at:
1. Melatih kedisplian waktu
2. Mendidik patuh dan taat pada Allah
3. Meningkatkna kerukunan dan persatuan di kalangan umat islam .
4. Sebagai sarana komunikasi
5. Menambah wawasan dan peningkatan pengetahuan
Sikap salat shalat jum'at:
1. Duduk dengan tenang
2. Memperhatikan uraian khutbah dengan baik
3. Ikuti shalat dengan khusyuk
4. Gerakan jangan sampai mendahului imam.